Makanan khas Surabaya, walaupun ada nama Madura (salah satu pulau arah Timur Laut Surabaya) tetapi makanan ini hanya dapat ditemui pada rumah makan atau depot di seluruh pelosok kota Surabaya. Disajikan dalam mangkuk untuk kuah yang terbuat dari daging dan jerohan sapi disertai bumbu - bumbu tertentu, sedangkan nasinya disediakan pada piring atau pada beberapa penjual menyediakan nasi putih terbungkus daun dan diletakkan dimeja, sehingga pembeli dapat menyantap sesuai dengan seleranya. Selain memiliki tempat penjualan ditempat-tempat tertentu, saat ini juga dapat dibeli pada Pujasera.
Back To List ...